Predatech merupakan sebuah organisasi riset Mahasiswa dan Dosen yang memiliki salah satu tujuan dan motivasi utama untuk dapat melakukan Publikasi Ilmiah Baik Nasional maupun Internasional. Tim Puzzle yang terdiri dari 10 Puzzle yang terdiri dari 5 anggota hingga saat ini telah banyak menyelesaikan kuliah tepat waktu. Reysa Hastarimasuci merupakan Mahasiswi …
Read More »Kustapre 10: Merajut Kembali Masa Kejayaan Predatech
Kustapre 10 kembali digelar pada semester ganjil ini di tanggal 07 oktober 2017 berlokasi di Kawasan Taman UNRI, pertemuan perdana ini dihadiri dan dibuka langusung oleh presiden kita di predatech yaitu abg kita tercinta Ikbal Gazalba S.Kom. pembahasan kali ini tidak lepas dari kegiatan yang akan dilakukan predatech yaitu “precision” …
Read More »Aksi dan Donasi 1 dan 0 (Biner: Technology Data) “Predatech on Charity”
Bulan ramadhan adalah bulan yang penuh hikmah dan rahmat bagi seluruh makhluk di muka bumi, bulan dimana terdapat pengampunan, bulan untuk memperbanyak ibadah, dan bulan yang di suci bagi umat muslim. Bulan ramadhan ini sangat di tunggu oleh masyarakat dunia terkhususnya umat muslim. Semua muslim di wajibkan atasnya untuk berpuasa …
Read More »Ramadhan Penuh Berkah, PREDATECH Berbagi Siap Menjembatani Hamba Allah
Sabtu, 10/06/2017 telah berlangsung agenda rutin tahunan Puzzle Research on Charity (PREORITY) Periode I dengan tema Predatech Cares, Together for Sharing yang ditaja langsung oleh komunitas Research, Puzzle Research Data Technology (PREDATECH) Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Sultan Sultan Syarif Kasim Riau yang dilakukan di Panti Asuhan Ar-Rahim yang beralamat …
Read More »“Predatech Cares, Together for Sharing” didukung oleh petinggi UIN Suska Riau hingga Perusahaan dan Komunitas di Pekanbaru
Puzzle Research Data Technology atau disingkat Predatech yang diketuai oleh Bapak Mustakim, S.T, M.Kom pada bulan Ramadhan tahun ini tepatnya 1438H sebagai suatu komunitas riset mengadakan kegiatan sosial yang bertemakan “Puzzle Research on Charity – 1”. Dimana Predatech mengumpulkan donasi berupa pakaian, baju dan uang tunai untuk diserahkan ke Panti …
Read More »Predatech Salurkan Donasi ke 3 Panti Asuhan di Pekanbaru pada Agenda Tahunan: “Predatech Cares, Together for Sharing”
Puzzle Riset Data and Technology (Predatech) pada bulan yang penuh berkah ini mengadakan kegiatan sosial yang luar biasa, bertepatan pada hari Sabtu dan Jumat (10 dan 16 Juni 2017). Sesuai dengan tema yang diangkat “Predatech Cares, Together for Sharing” yang memiliki arti Predatech peduli, bersama untuk berbagi, adapun bentuk donasi …
Read More »Predatech Berbagi: “Predatech Cares, Together for Sharing”
Assalamu ‘alaikum warohmatullahi wabarokatuh Puzzle Research Data Technology (Predatech) Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sultan Syarif Kasim Riau yang didukung sepenuhnya oleh Program Studi Sistem Informasi Insyaallah akan mengadakan kegiatan sosial berupa kunjungan sekaligus buka puasa bersama dengan saudara-saudara kita di panti asuhan yang dilaksanakan pada Hari Sabtu Tanggal 10 …
Read More »Data Science, Data Mining and Big Data
Data Mining Data Mining adalah serangkaian proses untuk menggali nilai tambah dari suatu kumpulan data berupa pengetahuan yang selama ini tidak diketahui secara manual. Patut diingat bahwa kata mining sendiri berarti usaha untuk mendapatkan sedikit barang berharga dari sejumlah besar material dasar. Karena itu Data Mining sebenarnya memiliki akar yang …
Read More »Centroid K-Means Clustering Optimization Using Eigenvector Principal Component Analysis
K-Means is a very popular algorithm for clustering, it is reliable in computation, simple and flexible. However, K-Means also has a weakness in the process of determining the initial centroid, the change in value causes the change in resulting cluster. Principal Component Analysis (PCA) Algorithm is a dimension reduction method …
Read More »Predatech Meriahkan SNTIKI 9 dengan Menyumbangkan 9 Paper Ilmiah Bidang ICT
Kamis (18/05/2017)- Fakultas Sains dan Teknologi kembali menyelenggarakan acara rutin tahunan Seminar Nasional Teknologi Informasi Komunikasi dan Industri (SNTIKI) yang ke-9 bertempat di Hotel Pangeran, Pekanbaru. Untuk tahun ini yang bertindak sebagai General Chair adalah Ibu Rika Susanti,.S.T,.M.Eng. Adapun tema yang diangkat SNTIKI pada tahun ini adalah “Global Collaboration Trough …
Read More »