Aplikasi Monitoring Kinerja dan Evaluasi Dosen Berdasarkan Hak dan Kewajiban Menggunakan Metode The Satisficing Models

1-dosenSalah satu hal yang menjadi unsur penunjang akreditasi adalah dosen, kehadiran dan kreatifitas dosen sering kali menjadi masalah kecil akan tetapi mengakibatkan banyak hal yang dirugikan, pimpinan akan sulit sekali memonitoring bagaimana kinerja seorang dosen dalam kurun waktu satu semester, akibat adanya kurang disiplin serta tidak susuai dengan hak dan kewajiban sebagai seorang dosen. Metode The Satisficing Model merupakan metode yang diterapkan dalam membangun aplikasi untuk memonitoring dan mengevaluasi kinerja dosen yang dihitung berdasarkan atas hak dan kewajibanya. Aplikasi yang diterapkan yaitu merekomendasikan kepada pimpinan untuk mengetahui dosen-dosen yang kurang disiplin, bertanggung jawab dan tidak berkompeten, sehingga pimpinan dapat memberikan ketegasan kepada dosen tersebut. Dari pengujian yang dilakukan Model ini memberikan akurasi yang sangat tinggi terhadap hasil lapangan yang dibuktikan dengan kuesioner. Pengujian aplikasi menggunkan balck box dengan hasil 100% berjalan dengan baik dan unit testing dengan sistem pembagian sistem acak nilai.

Kata Kunci: Evaluasi, Monitoring, Sistem, The Satisficing Models

Sumber Gambar

About admin2016

admin2016

Check Also

Centroid K-Means Clustering Optimization Using Eigenvector Principal Component Analysis

K-Means is a very popular algorithm for clustering, it is reliable in computation, simple and …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *