[Precision 2017]: Lomba Poster Ilmiah

PENDAHULUAN

Lomba Poster Ilmiah merupakan cabang perlombaan yang dikhususkan untuk Pelajar se- Provinsi Riau. Perlombaan yang mengusung konsep Ilmiah ini sejatinya adalah menggambarkan atau memvisualisasi hasil karya siswa dalam bentuk poster yang didasari dengan kajian ilmiah.

KETENTUAN LOMBA

  1. Tema Poster Ilmiah “Pengaruh Teknologi terhadap Masa Depan Bumi”
  2. Merupakan karya original dan belum pernah dipublikasikan
  3. Kesesuaian konsep desain dalam melakukan eksplorasi tema
  4. Kualitas penyampaian pesan/komunikasi
  5. Hasil karya tidak mengandung unsur SARA dan Pornografi
  6. Peserta diwajibkan membawa Laptop masing-masing saat Presentasi
  7. Mekanisme perlombaan terdiri dari 3 babak yaitu, babak penyisihan (pengiriman Executive Summary), babak semifinal (design poster) dan babak Final (Presentasi poster Karya Tulis Ilmiah).

KRITERIA POSTER

  1. Layout
  2. Kreatifitas dan Keunikan
  3. Inovasi serta kualitas artistik penyajian visual
  4. Kesesuaian warna
  5. Ukuran A3
  6. Poster dibuat dalam bentuk JPG/JPEG

BABAK PENYISIHAN

  1. Setiap peserta mengisi formulir pendaftaran di http://event.predatech.org
  2. Pendaftaran dan pengiriman Executive Summary dibuka pada tanggal 23 Oktober – 10 November 2017
  3. Pengumuman peserta yang lolos babak Final di umumkan pada tanggal 22 November 2017 melalui email dan no telepon peserta
  4. Pengumpulan Executive tidak dipungut biaya.
  5. Format penulisan Executive Summary dapat di download pada https://predatech.uin-suska.ac.id/

BABAK SEMIFINAL

  1. Setiap peserta mengisi formulir pendaftaran di http://event.predatech.org
  2. Peserta yang telah di umumkan lolos pada Babak Penyisihan wajib melakukan pembayaran sebesar Rp. 50.000 melalui rekening Bank BRI 5448-01-016411-53-9 atas nama Celsa Bella, bagi semifinalis yang tidak melakukan registrasi pembayaran dianggap mengundurkan diri
  3. Melakukan konfirmasi pembayaran ke CP via SMS, dengan format POSTER_PRECISION_Nama_Ketua_NamaSekolah_Judul Karya_Tanggal Pembayaran_Jam Pembayaran ke CP (082283099854) atas nama Celsa Bella
  4. Pendaftaran, pembayaran dan pengiriman Design Poster dibuka pada tanggal 16-28 Oktober 2017
  5. Pengumuman peserta yang lolos babak Final di umumkan pada tanggal 15 November 2017 melalui email dan no telepon peserta

BABAK FINAL

  1. Peserta yang telah dinyatakan lolos ke Babak Final wajib presentasi didepan juri pada tanggal 25 November 2017.
  2. Peserta yang lolos menuju babak final wajib melakukan daftar ulang dengan menunjukkan slip pembayaran asli, Kartu Tanda Pelajar atau Surat Utusan Sekolah, dan mengumpulkan bahan presentasi boleh dalam format pptx, flv dan sebagainya kepada panitia sebelum waktu presentasi dimulai.
  3. Presentasi dilakukan di Theater Room Faste dengan durasi waktu selama 10 menit dengan berpakaian rapi, sopan, dan bersepatu pada saat acara berlangsung.
  4. Setiap peserta lomba mendapat sertifikat (Hardcopy) dan diambil pada acara Seminar Nasional Teknologi, dan setiap peserta gratis untuk mengikuti seminar pada hari Kamis, 12 Desember 2017.
  5. Peserta yang tidak hadir pada saat presentasi dinyatakan gugur sebagai finalis dan keputusan juri tidak dapat diganggu gugat.

TANGGAL PENTING

1 Rilis Info 15 Oktober 2017
2 Pendaftaran Tim & Executive Summary 23 Oktober – 10 November 2017
3 Pengumuman Lolos Semifinal 12 November 2017
4 Pengumpulan Full Poster & Validasi Pembayaran 12 – 20 November 2017
5 Pengumuman Finalis 22 November 2017
6 Presentasi Poster dan Pelaksanaan Lomba 25 November 2017
7 Pembagian Hadiah 12 Desember 2017

Download Brosur
daftar

Telp/SMS/WA:

  • Mustakim (085275359942)
  • Zuliar Efendi (0821-6968-1509)
  • Risma Rustiyan R (0823-8458-3805)

Email : predatech@uin-suska.ac.id

About adminuin

Predatech Administrator

Check Also

Menutup Kegiatan di Tahun 2022, Predatech Hadirkan Gelaran Big Event Predatech dan Gala Festival Alumni

Predatech UIN Suska Riau sukses menggelar Big Event Predatech pada Sabtu, 19 November 2022 di …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *